26 Mei 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya
Pasir Pengaraian, rohulkab.bps.go.id - BPS Kabupaten Rokan Hulu mengadakan Kegiatan Pembinaan Statistik Sektoral (PSS) dengan tema Kelembagaan, yang diselenggarakan pada hari Senin tanggal 26 Mei 2025 di Ruang Rapat BPS Kabupaten Rokan Hulu.
PSS dengan tema Kelembagaan dibuka oleh Kepala BPS Kab. Rokan Hulu, Bapak Surya Legowo, SST., M.Si. Dalam kegiatan ini dijelaskan tentang pentingnya penguatan kelembagaan untuk menghasilkan statistik yang berkualitas. Kegiatan ini dihadiri oleh Tim Pembina Kegiatan Statistik Sektoral BPS kabupaten Rokan Hulu, Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Rokan Hulu, Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah Kabupaten Rokan Hulu, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Rokan Hulu, dan Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kabupaten Rokan Hulu.
Berita dan Siaran Pers Terkait
Pembinaan Statistik Sektoral: Sistem Statistik Nasional
Pembinaan Statistik Sektoral: Proses Bisnis Statistik
Pembinaan Statistik Sektoral: Kualitas Data
Pembinaan Statistik Sektoral: Satu Data Indonesia
Pojok Statistik: Pembinaan Agen Pojok Statistik
Pojok Statistik: Peresmian Pojok Statistik Universitas Rokania dan Kuliah Umum
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Rokan Hulu (Statistics-Rokan Hulu Regency)Jl. Kelompok Tani No. 7
Pasir Pengaraian
Rokan Hulu
Riau
Indonesia
Telp. (62-762) 7392150
Faks. (62-762) 7392150
Mailbox : [email protected]